Jakarta, CNN Indonesia

Stasiun Bogor dipadati penumpang pada hari kedua Idulfitri 2024, Kamis (11/4).

Warga memanfaatkan KRL untuk berlibur hingga bersilaturahmi dengan keluarga dalam momen lebaran.

Stasiun Bogor juga menjadi tujuan favorit penumpang KRL, dengan total setidaknya 250 ribu penumpang per harinya.





Source link

Leave a Reply

Your email address will not be published. Required fields are marked *