Pihak Rektor UNU Gorontalo soal Tuduhan Pelecehan: Hanya Salah Paham
Jakarta, CNN Indonesia — Tim kuasa hukum Rektor Universitas Nahdlatul Ulama (UNU) Gorontalo Prof Amir Halid menilai kasus dugaan pelecehan seksual yang dilaporkan 11 dosen dan staf adalah kesalahpahaman. Rahmat…
Polisi di Tulungagung Jadi Tersangka Kasus Penyalahgunaan Narkoba
Tulungagung, CNN Indonesia — Seorang anggota Polri, Bripka DWS, yang sebelumnya bertugas sebagai Kanit Reskrim Polsek Besuki, Tulungagung, ditetapkan sebagai tersangka atas dugaan penyalahgunaan narkoba jenis sabu-sabu. “Sudah ,” kata…
PPP Gugat Caleg Golkar atas Dugaan Kasus Izin Peredaran Alkes
Jakarta, CNN Indonesia — Dewan Pimpinan Pusat (DPP) PPP mengajukan gugatan terkait salah satu caleg DPRD Kota Tarakan asal Golkar terkait dugaan pelanggaran izin peredaran alat kesehatan (alkes) dan obat-obatan…
ASN Jeneponto Residivis Narkoba Dibekuk Polda Kasus Peredaran Sabu
Makassar, CNN Indonesia — Seorang Aparatur Sipil Negara (ASN) di Kabupaten Jeneponto, Sulawesi Selatan ditangkap dalam kasus peredaran dan penyalahgunaan narkotika jenis sabu sebanyak 4 saset yang disimpan dalam septic…
Gunung Ruang Status Awas, 12 Ribu Warga Radius 7 Km Harus Direlokasi
Jakarta, CNN Indonesia — Kepala Badan Nasional Penanggulangan Bencana (BNPB) Letjen Suharyanto mengatakan sekitar 9.000 hingga 12.000 warga Pulau Ruang di radius tujuh kilometer harus diungsikan. Kondisi tersebut menyusul erupsi…
Golkar Buka Opsi Usung Ketua Projo Jatim di Pilwali Surabaya
Surabaya, CNN Indonesia — Partai Golkar Jawa Timur membuka opsi mengusung kader sekaligus Ketua Pro Jokowi (Projo) Jatim Bayu Airlangga untuk maju sebagai wakil wali kota dalam Pilkada Surabaya 2024.…
Gugatan Caleg Garuda Digugurkan, Hakim Berseloroh Lagu Gugur Bunga
Jakarta, CNN Indonesia — Hakim Mahkamah Konstitusi (MK) Saldi Isra menganggap permohonan gugatan yang diajukan calon anggota legislatif (caleg) dari Partai Garda Republik Indonesia atau Garuda untuk Provinsi Papua, Erdina…
KPK Singgung Potensi Keluarga SYL Jadi Tersangka TPPU
Jakarta, CNN Indonesia — Komisi Pemberantasan Korupsi (KPK) mengatakan keluarga mantan Menteri Pertanian Syahrul Yasin Limpo (SYL) berpotensi menjadi tersangka tindak pidana pencucian uang (TPPU). Kepala Bagian Pemberitaan KPK Ali…
Tito Bantah Pilkada Dipercepat ke September: Tetap November 2024
Jakarta, CNN Indonesia — Menteri dalam Negeri (Mendagri) Tito Karnavian menegaskan jadwal Pilkada 2024 tidak akan dimajukan. Pilkada akan tetap digelar pada 27 November 2024. “Kalau mengenai waktunya, saya kira…
Polisi Ungkap Dugaan Motif Kasus Mayat dalam Koper di Bekasi
Jakarta, CNN Indonesia — Polisi menduga ada sejumlah motif yang melatarbelakangi AARN, pelaku pembunuhan terhadap wanita berinisial RM yang mayatnya ditemukan di dalam koper di Cikarang, Bekasi. “Jadi di sini…